Bupati Tanah Laut sambut Kerjasama Bidang SDM dengan Jepang

Bupati Tanah Laut (Tala) HM Sukamta menyambut baik potensi kerjasama pembinaan Sumber Daya Manusia (SDM) bidang pendidikan, pertanian dan peternakan dengan korporasi dari Jepang. Hal tersebut Ia sampaikan saat menerima kunjungan Tetsuzo Nakata dan Kazumi selaku manager UIW Solution dari … Continued